Sabtu, 29 Desember 2012

Tips Menjaga dan Merawat Keyboard



Tips ini sangat berguna buat anda untuk mengatasi keyboard komputer Anda yang sering macet dan mendadak tidak berfungsi ataupun tombol di keyboard Anda tidak bekerja dengan baik.

Anda harus tahu cara untuk merawat keyboard komputer atau netbook Anda agar lebih awet dan tahan lama. Berikut tips komputer yang perlu Anda ketahui untuk merawat keyboard :
  1. Jauhkan benda cair yang mudah tumpah dari keyboard
  2. Mengetiklah dengan lembut sebab keyboard komputer bukan mesin ketik
  3. Bila anda seorang gamers, pergunakanlah Joystick saat bermain game, minimalkan penggunaan keyboard saat bermain game.
  4. Bersihkan 1 bulan sekali dengan mini vacum cleaner
  5. Pakailah keyboard skin untuk keyboard netbook atau laptop Anda agar terhindar dari debu
  6. Pastikan kabel keyboard tidak terjepit meja komputer jika Anda menggunakan PC
Selamat mencoba

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Lady Gaga, Salman Khan